Kisi-kisi UN USBN SMP 2018/2019 Resmi BSNP

Kisi-kisi UN USBN SMP 2018/2019 Resmi BSNP ini merupakan update terbaru yang akan kami bagikan di kesempatan kali ini. Kisi Kisi ini sebagai acuan pengembangan dan perakitan naskah soal Ujian Nasional. Kisi-kisi disusun berdasarkan kriteria pencapaian Standar Kompetensi Lulusan, Standar Isi, dan kurikulum yang berlaku.

Kisi-kisi UN USBN SMP 2018/2019 Resmi BSNP

Untuk Kisi-kisi UN SMP 2019 terdapat 4 mapel sesuai dengan mata pelajaran yang diujikan yakni Matematika, IPA, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris. Sedangkan untuk Kisi-kisi USBN SMP 2019 terdapat 10 mapel sesuai dengan mata pelajaran yang diujikan yakni Matematika, IPA, IPS, Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, PPKN, PAI dan Budi Pekerti, Seni Budaya, Prakarya, dan PJOK.

Untuk guru dan siswa, Kisi-kisi ini juga berguna sebagai bahan pembekalan baik dalam bentuk bimbingan belajar yang lebih spesifik dan juga perakitan soal uji coba dengan mengacu pada Kisi Kisi UN dan USBN.

Langsung saja untuk mendownload Kisi-kisi ini, dibawah sudah saya sediakan link yang bisa anda gunakan untuk mendownload.
  • Surat Keputusan BSNP Nomor: 0296/SKEP/BSNP/XI/2018 tanggal 26 November 2018 tentang Kisi-kisi Soal Ujian Nasional Untuk Jenjang Pendidikan Dasar dan Menengah Tahun Pelajaran 2018/2019 (UNDUH)
  • Lampiran SK Kisi-Kisi Ujian Nasional Tahun 2018/2019 untuk SMP/MTs (UNDUH)
  • Lampiran SK Kisi-Kisi Ujian Nasional Tahun 2018/2019 untuk SMPLB (UNDUH)

Kisi-kisi USBN SMP/MTs Kurikulum 2013

Kisi-kisi USBN SMP/MTs Kurikulum 2006 KTSP


Download Juga !!!


Diharapkan dengan Kisi-kisi UN USBN SMP 2018/2019 Resmi BSNP ini dapat bermanfaat bagi anda yang membutuhkannya. Saran dan kritik saya harapkan untuk dijadikan bahan perbaikan pada blog ini. Perangkat mengajar mata pelajaran lainnya tidak perlu khawatir, karena kami juga sediakan berbagai perangkat mengajar lengkap untuk mepel lainnya baik untuk yang menggunakan kurikulum 2013 maupun KTSP. Perangkat Pembelajaran Mapel lainnya silahkan lihat melalui link dibawah.
Previous
Next Post »
Thanks for your comment